BALITREN.COM - Jelang Persib vs Dewa United di pekan ke-31 Liga 1 2022/2023, Luis Milla puji pemain ini.
Laga Persib vs Dewa United akan digelar di Stadion Pakansari, Bogor Jawa Barat, Senin 20 Maret 2023.
Kick off pertandingan Persib vs Dewa United akan dimulai pada pukul 15.00 WIB.
Laga ini menajdi laga penting bagi kedua tim untuk memperbaiki posisi di Klasemen Liga 1 2022/2023.
Persib Bandung sendiri saat ini menempati posisi ke-3 dengan torehan 53 poin dari 28 laga.
Maung memiliki selisih 1 poin saja dengan Persija Jakarta di posisi ke-2 dengan 54 poin dari 29 laga.
Skuat asuhan Luis Milla ini sudah jauh tertinggal dari PSM Makassar yang saat ini kokoh di puncak klasemen dengan 69 poin dari 31 laga.
Melihat jarak poin ini rasanya cukup sulit bagi Maung Bandung untuk mengejar ketertinggalan poin dan meraih juara musim ini.
Apalagi PSM Makassar hanya butuh tambahan 3 poin lagi untuk mengunci gelar juara.
Jika Persib Bandung gagal menang melawan Dewa United maka PSM Makassar hampir dipastikan juara Liga 1 2022/2023.
Sementara itu Dewa United juga saat ini sedang memburu poin untuk memperbaiki posisi di klasemen.
Egy Maulana Vikri dan kolega saat ini berada di peringkat ke-15 dengan 33 poin dari 30 laga yang sudah dilakoni.
Artikel Terkait
FIFA Kirim Alat ke Stadion Dipta Bali, Rumput Dirombak, Mirip Transformers, Ketua PSSI Erick Thohir Ingin ini
Jelang Piala Dunia U20 2023, Mesin Jahit Rumput Rekomendasi FIFA Tiba di Bali, Stadion Dipta Rasa Eropa
LINK Streaming Gratis Chelsea vs Everton Liga Inggris, Live SCTV, Prediksi, Berita, Skor, Starting XI, dan H2H
Rumput Stadion Dipta Makin Indah dan Kuat Jelang Piala Dunia U20 2023, Pakai Pitch Stitching Teknologi Tinggi
Prediksi dan Link Streaming Southampton vs Tottenham Hotspur Liga Inggris, Live di TV Online dan Manual Gratis
Ini Cara Kerja Pitch Stitching Menjahit Rumput, Kini Beroperasi di Stadion Dipta Jelang Piala Dunia U20 2023
Ikut TC Timnas Indonesia U20 Jelang Piala Dunia U20 2023, Titisan Legenda Persib Bandung Mendadak Curhat