BALITREN.COM-Pelatih baru Persib Bandung segera merapat. Siapa sosoknya, tentuya yang terbaik dibanding Robert Alberts.
Bos Persib juga Komisaris PT Persib Bandung Bermatabat (PBB) Umuh Muchtar menyatakan
pelatih termahal sekalipun akan didatangkan manajemen demi memperbaiki performa Marc Klok dkk di Liga 1.
Persib harus bisa keluar dari zona degradasi klasemen Liga 1.
Mungkinkah nilai atau harga pelatih Persib Bandung akan melebihi harga pelatih Persija Jakarta Thomas Doll?
Tercatat di transfermarket.id, Thomas Doll memiliki keseluruhan atau total nilai transfer sebesar Rp 184,25 Miliar.
Tak tercatat pasti berapa nilai tranfer eks pelatih Borrusia Dortmund ini saat didatangkan Persija
23 April 2022 lalu.
Kini Thomas memberi warna tersendiri bagi Persija di Liga 1. Bahkan Macan Kemayoran mamatok target juara Liga 1 2022/2022 setelah Macan Kemayoran juara bersama pelatih Stefano Cuguraa Teco tahun 2018.